Saham BRI Sentuh Level Tertinggi, IHSG Naik ke Level 6.729
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berakhir di zona hijau dengan kenaikan sebesar 0,43% menjadi 6.729 pada penutupan perdagangan awal pekan ini, Senin (22/5). IHSG melanjutkan tren kenaikan seiring menguatnya saham-saham…